Photobucket

Gallery STAINU Temanggung

    gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail gallery thumbnail

Program Kerja


PROGRAM KERJA
PUSAT STUDI WANITA ( PSW )

STAINU TEMANGGUNG

PERIODE 2007 – 2011

NO
PROGRAM KERJA
TUJUAN
BENTUK KEGIATAN
SASARAN
TARGET
THN
PENANGGUNG JAWAB
I

SOSIALISASI CEDAW

(Convention on the Elimination of All Form of Discrimination Against Women) di Perguruan Tinggi
1.a. Mensosialisasikan CEDAW di Perguruan Tinggi
1.b. Mencari teks – teks agama yang relevan dengan CEDAW
1.c. Merumuskan metode CEDAW di Perguruan Tinggi
1.d. Membangun Instrumen hukum CEDAW di Perguruan Tinggi

Program ini meliputi seminar, lokakarya, TOT, Pelatihan – pelatihan, aksi informasi ( leflet, News Letter, Booklet, Poster, Buku hasil seminar, modul pelatihan, kampanye radio dan pembentukan biro konsultasi )
Dosen, mahasiswa dan jaringan PSW STAINU
1.a. Tersosialisasikan CEDAW di PT
1.b. Meminimalisir segala bentuk diskriminasi perempuan berbasis agama
1.c. Tersosialisasikannya teks – teks agama yang relevan dengan CEDAW melalui ( leaflet, poster, buku, modul pelatihan )


II
GENDER SENSITIF TRAINING  untuk mahasiswa
II.a. Tumbuhnya budaya baru dikalangan  PT untuk lebih memberi peluang, akses dan kontrol terhadap perempuan.
II.b. Terbentuknya peluang pasrtisipasi perempuan dalam segala bidang dalam masyarakat
Traning gender, kegiatan intensif, workshop, advokasi, pertemuan/ diskusi jaringan, penerbitan buletin

II.a. Tumbuhnya kesadaran gender dikalangan aktifis mahasiswa
II.b. Menghasiljkan komitmen untuk melakukan kegiatan – kegiatan terhadap wacana baik teks maupun kultur yang  selama ini  dipegangi oleh kalangan NU
II.c. Tersosialisasikannya hasil – hasil kajian kepada masyarakat akademis khususnya dan masyarakat luas pada umumnya.


III
PELATIHAN HAK – HAK REPRODUKSI PEREMPUAN UNTUK MAHASISWA, DOSEN DAN GURU MA’ARIF
III.a. Mensosialisasikan hak- hak reproduksi perempuan  daam Islam
III.b. Mengkaji  teks – teks agama yang berkaitan dengan teks – teks agama yang relevan dengan hak – hak reproduksi perempuan
Seminar, Pelatihan dan kajian intensif

III.a. Kalangan mahasiswa, dosen dan guru  ma’arif  memahami reproduksi perempuan
III.b. Kalangan mahasiswa, dosen dan guru  ma’arif menerapkan reproduksi sehat secara benar.
III.c. Terlaksananya kajian intensif tentang hak – hak reproduksi perempuan  dikalangan  Kalangan mahasiswa, dosen dan guru  ma’arif.


IV
PEMBERDAYAAN  PEREMPUAN MELALUI  PENGUATAN FIQH yang responsif jender dikalangan dosen  dan mahasiswa
IV.a. Melakukan penafsiran ulang terhadap  kajian fiqh  terutama tentang masalah Fiqh yang responsive jender
IV.b. Merumuskan Interpretasi  baru yang lebihegaliter dan setara terhadap posisi perempuan terutama dalam wacana publik melalui reinterpretasi persoalan fiqh yang responsive jender
Seminar, penerbitan lokakarya , penyusunan kurikulum, pelatihan

IV.a.  Mengedepankan wacana dan interpretasi yang lebih egaliter dan penuh kesetaraan terhadap posisi perempuan khususnya dalam bidang fiqh
IV.b. Terumuskan  sebuah pola kampanye dan sosialisasi gender sensitiveness melalui pelatihan penguatan fiqh yang responsive jender bagi dosen dan mahasiswa


V
PELATIHAN PENULISAN KARYA ILMIAH YANG RESPONSIF GENDER
V.a. Menumbuhkan kesadaran penulisan karya ilmiah  yang responsive jender
V.b. Meningkatkan pemahaman kondisi psikologi pada para penulis


V.a. Munculnya karya ilmiah yang responsif jender
V.b. Meningkatkan Empati jurnalis terhadap persoalan yang responsive jender